Cara Membuat manipulasi foto Google Image di Photoshop

12:37 AM

Hai hai hai semuanyaaa, bertemu lagi dengan saya yang akan memberikan tutorial yang lain di blog sederhana ini :(. Kali ini saya akan mengajarkan cara membuat foto teman teman ada di Google image dengan sangat mudah. Menurut saya teknik ini baru saja menjadi trend, jadi saya buru buru membuatkan tekniknya agar teman teman bisa belajar dan songong berbagi kepada yang laen hehehe. Langsung saja tanpa basa basi lagi saya akan ajarkan caranya.

Teks

1. Buka gambar hasil screenshot dari search image di google (CTRL + O), bisa menggunakan PC ataupun HP.


2. Unlock layernya dengan cara double klik ikon gembok.


3. Hapus gambar yang ada tetapi gunakan Rectangular Marque Tool agar rapi lalu hapus menggunakan Eraser Tool.


4. Ulangi langkah ke 3 hingga semua gambar hilang, maka akan jadi seperti ini.


5. Buka gambar yang akan ditaruh ke Google Image (CTRL + O) lalu atur posisi dan ukuran (CTRL + T)


6. Pindahkan layer gambar tadi kebawah layer yang pertama.


7. Kurang lebih hasilnya seperti ini, dan teman teman bisa langsung save (CTRL + S)


Nah itu tadi penjelasan singkat untuk tutorial kali ini. Cukup mudah bukan ? untuk selebihnya mungkin teman teman bisa lebih kreatif atau bisa mengakali teknik ini :D. Terimakasih dan selamat mencoba.

Artikel Terkait

Previous
Next Post »

2 komentar

Write komentar
Nuha Maulana
AUTHOR
December 26, 2016 at 1:11 AM delete

siip (y) kunjungi juga smprlid.xyz gan :D

Reply
avatar
Owner
AUTHOR
December 26, 2016 at 2:50 AM delete

Jangan lupa share gan :)

Reply
avatar