Cara Membuat Efek 3D Anaglyph dengan Photoshop

6:23 AM

Halo semuanya, apa kabar hari ini? semoga baik karena sudah lama tidak berjumpa. Bertemu lagi dengan saya di tutorial Photoshop lainya yang tak kalah menarik dengan yang sebelumnya. Pernah tidak mendengar 3D Anaglyph ? 3D Anaglyph setelah saya browsing di internet artinya itu adalah hasil dari penggabungan 2 gambar menjadi satu supaya kita melihatnya seperti efek 3D saat menggunakan kacamata khusus, yaitu kacamata yang memiliki lensa berwarna Merah dan Biru. Langsung saja saya akan memberikan tutorial cara membuatnya :

Teks

1. Buka gambar terlebih dahulu dong, masa iya ga pake gambar (CTRL + O)


2. Duplicate Layernya menjadi 2 Klik kanan > Duplicate layer (CTRL + O)


3. Ubah warna gambarnya menjadi hitam putih. Sobat bisa menggunakan cara apapun pokoknya jadi hitam putih lah (OPTIONAL)


4. Pilih salah satu layer, lalu buka Bleending Option dengan cara Double Click layer atau Klik kanan > Bleending Option. Atur sedemikian rupa.


5. Ulangi langkah 4 untuk layer berikutnya tetapi dengan pengaturan yang berbeda.


6. Ikuti gambar.


7. Jadi deh, kurang lebih hasilnya seperti berikut sobat. Langsung saja bisa disave (CTRL + S)


Sampai disitu tadi tutorial dari saya mengenai cara membuat 3D Anaglyph semoga bermanfaat. Jika sobat masih bingung mungkin bisa bertanya di komentar atau dengan cara lainya. Sekian !

Artikel Terkait

Previous
Next Post »